May Day 2025: Polresta Magelang Siagakan Personel untuk Dua Titik Aksi

- Penulis

Jumat, 2 Mei 2025 - 00:00

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

May Day 2025: Polresta magelang siagakan personel untuk dua titik aksi (Agri/mitramabesnews.com/Magelang)

May Day 2025: Polresta magelang siagakan personel untuk dua titik aksi (Agri/mitramabesnews.com/Magelang)

Magelang, .itramabesnews.com – Dalam rangka menyambut peringatan Hari Buruh Internasional (May Day), Polresta Magelang, menggelar Apel Pengamanan yang dilaksanakan di Lapangan Apel Mapolresta Magelang pada pukul 07.00 WIB.

Apel ini dipimpin langsung oleh Kapolresta Magelang, Kombes Pol Herbin Garbawiyata Jaya Sianipar.

Kegiatan ini dihadiri oleh Wakapolresta Magelang AKBP Imam Safii, para Kabag, Kasat, Kasi, perwira Polresta Magelang, serta seluruh personel yang tergabung dalam kompi Dalmas dan peleton Raimas.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam arahannya, Kapolresta Magelang Kombes Pol Herbin Sianipar menekankan bahwa apel ini bertujuan untuk memastikan kesiapan pengamanan kegiatan Hari Buruh di wilayah hukum Polresta Magelang.

Terdapat dua kegiatan utama yang menjadi fokus pengamanan, yakni aktivitas serikat buruh di Balkondes Ngadiharjo, Borobudur, dan aksi penyampaian aspirasi mahasiswa di Simpang 3 Karet, Mungkid.

“Kami instruksikan seluruh personel untuk melaksanakan tugas pengamanan sesuai SOP yang berlaku dan tetap mengedepankan pendekatan humanis. Jaga keselamatan diri dengan menerapkan sistem ‘buddy system’ dan tingkatkan kewaspadaan selama bertugas di lapangan,” tegas Kapolresta.

Baca Juga:  Kapolres Banyuasin Pimpin Langsung Kegiatan KRYD Patroli dan Razia Stasioner

Selain itu, Kabag Ops Polresta Magelang, Kompol Eko Mardiyanto, memberikan arahan teknis terkait pengamanan.

Ia menyampaikan bahwa apel pengamanan di lokasi kegiatan serikat buruh di Borobudur telah dipimpin oleh Kapolsek Borobudur sebagai Ka Pam setempat.

Untuk pengamanan aksi mahasiswa di Simpang 3 Karet, telah disiapkan dua peleton Dalmas awal, tim negosiator, serta petugas pembawa alat pemadam api ringan (APAR).

Seusai apel, seluruh personel melaksanakan latihan Dalmas awal dan simulasi pemadaman api sebagai bagian dari kesiapsiagaan.

Kegiatan apel berjalan dengan lancar dan tertib, mencerminkan kesiapan Polresta Magelang dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat pada peringatan May Day 2025.

Sumber; Humas

Berita Terkait

Polres Banyuasin Distribusikan 8 Ton Beras Murah Ke Warga Di Rantau Bayur
SPBU Babat Toman Diduga Langgar Aturan, Mobil Pelangsir Bebas Isi BBM Subsidi
Polsek Pulau Rimau Dukung Ketahanan Pangan Dengan Gerakan Tanam Jagung Di Desa Sumber Rezeki
Polsek Pangkalan Balai Monitor Perkembangan Tanaman Jagung Di SMK PP Sembawa Dukung Ketahanan Pangan
Keberadaan Gerai Indomaret Yang Diduga Nekat Beroperasi Tanpa Izin Resmi Di Kawasan Jakabaring, Kabupaten Banyuasin
Sambut Hari Jadi ke-498 Kabupaten Indramayu, Kapolres dan Forkopimda Tabur Bunga di Makam Arya Wiralodra
Kapolres banyuasin Menghadiri Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Di Pemkab
Eksekusi Lahan Seluas Kurang Lebih 39.000 Meter Persegi Yang Berlokasi Di Desa Sungai Rambutan, Kecamatan Indralaya Utara, Kabupaten Ogan Ilir, Sumatera Selatan
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 6 Oktober 2025 - 07:17

Diduga Gudang BBM Ilegal Milik ” SP ” Di Jalan Patratani Kebal Hukum

Minggu, 5 Oktober 2025 - 07:10

Polres Banyuasin Distribusikan 8 Ton Beras Murah Ke Warga Di Rantau Bayur

Minggu, 5 Oktober 2025 - 04:45

SPBU Babat Toman Diduga Langgar Aturan, Mobil Pelangsir Bebas Isi BBM Subsidi

Minggu, 5 Oktober 2025 - 02:51

Diduga Kapolres Tutup Mata Di Kabupaten PALI, Ditemukan Dugaan Penyalahgunaan BBM Industri Di SLR Yang Nyaris Seluruhnya Menggunakan BBM Ilegal.

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 08:00

Polsek Pulau Rimau Dukung Ketahanan Pangan Dengan Gerakan Tanam Jagung Di Desa Sumber Rezeki

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 05:02

Polsek Pangkalan Balai Monitor Perkembangan Tanaman Jagung Di SMK PP Sembawa Dukung Ketahanan Pangan

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 04:59

Diduga Proyek Siluman Di Desa Saleh Jaya, Camat Air Salek Beri Tanggapan

Jumat, 3 Oktober 2025 - 10:05

Keberadaan Gerai Indomaret Yang Diduga Nekat Beroperasi Tanpa Izin Resmi Di Kawasan Jakabaring, Kabupaten Banyuasin

Berita Terbaru

TNI/POLRI

HUT TNI, Kodim Sragen dapat kejutan dari Kapolres

Minggu, 5 Okt 2025 - 14:16