Bersama PJ Bupati Cirebon, Forkopimda, Kapolresta Cirebon Pantau Harga Sembako di Pasar Sumber

- Penulis

Rabu, 12 Juni 2024 - 13:52

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bersama PJ Bupati Cirebon, Forkopimda, Kapolresta Cirebon Pantau Harga Sembako di Pasar Sumber

Kapolresta Cirebon, Mitramabesnews.com “Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H, M.H, turut melaksanakan pemantauan harga Bapokting di Pasar Sumber, Kabupaten Cirebon, Rabu (12/6/2024). Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan ketersediaan stok beras, bahan pangan lainnya dan menjaga stabilitas harga di tengah masyarakat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Pengecekan tersebut dilaksanakan di Pasar Sumber yang merupakan lokasi pasar strategis di Kabupaten Cirebon. Kegiatan pengecekan harga sembako tersebut juga turut dihadiri jajaran Forkopimda Kabupaten Cirebon.

 

Dari hasil pengecekan lapangan dipastikan tidak ada kelangkaan di wilayah hukum Polresta Cirebon menjelang hari raya Idul Adha. Pihaknya juga tetap berkoordinasi dengan dinas terkait untuk menjaga kestabilan harga dan melaksanakan operasi pasar secara rutin.

 

“Kami akan terus berkoordinasi dengan dinas terkait untuk menjaga stabilitas harga, melakukan monitoring secara berkala, dan melaksanakan operasi pasar bila diperlukan. Tujuannya adalah untuk memastikan ketersediaan dan keterjangkauan sembako bagi masyarakat,” ujar Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H, M.H.

Baca Juga:  Tersentuh Kondisi Anak Korban Runtuhnya Jembatan P6, Kapolda Sumsel Atensikan Pengobatan ke Tim Dokkes RS Bhayangkara.

 

Dengan langkah-langkah seperti itu, diharapkan masyarakat dapat merasakan dampak positifnya dengan adanya stok yang cukup dan harga yang masih terjangkau. Jajarannya juga terus berkomitmen untuk menjaga keamanan pangan dan ketersediaan bahan pokok di tengah masyarakat.

 

“Kami mengimbau masyarakat Kabupaten Cirebon jangan sampai melakukan panic buying karena dari hasil pengecekan di lapangan dipastikan stok sembako mencukupi untuk memenuhi kebutuhan masyarakan hingga menjelang Idul adha,” kata Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H, M.H.

 

Pengecekan tersebut dilanjutkan dengan kegiatan OPADI Jabar Operasi Pasar Bersubsidi HKBN Idul Adha Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat di Kantor Kelurahan Sumber Kabupaten Cirebon.

Sumber rilis Humas polresta

 

Jurnalis Wahid s

Berita Terkait

Ops Sikat II Musi 2025, Jatanras Polda Sumsel Tangkap Dua Pelaku Curanmor di Banyuasin
Polda Sumsel Teguhkan Nilai Kepahlawanan di Tengah Hujan Rintik Ziarah Nasional 2025
Polres Pekalongan Ambil Langkah Humanis, Kakek 73 Tahun yang Tersesat Diantar Pulang ke Semarang Naik Kereta
Satlantas Polres Pekalongan Sediakan Loket Khusus Lansia dan Ibu Hamil
Wartawan Mitramabesnews.com Apresiasi Kinerja Kapolres Toba AKBP Vinsensius Jimmy Parapaga, S.I.K. Menutup Perjudian Meja Tembak Ikan, Toba Sumut
SMS Soroti Polsek Babat Toman: Jangan Cari Kambing Hitam, Tangkap Pelaku Sebenarnya!
Tak Cuma Berantas Narkoba, Sat Narkoba Polres Pekalongan Beri Bantuan Sembako ke Warga Kurang Mampu
Modus Congkel Jendela Ruang Guru, Spesialis Curat Sekolah di Siwalan Diringkus Polisi
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 04:59

Ops Sikat II Musi 2025, Jatanras Polda Sumsel Tangkap Dua Pelaku Curanmor di Banyuasin

Senin, 10 November 2025 - 00:14

Bhabinkamtibmas Turun Tangan, SPM Rental Pekalongan Ditemukan di Desa Kulu.

Minggu, 9 November 2025 - 14:59

Ari Saputra,Ucapkan Selamat Hari Pahlawan ,Mari wujudkan nilai perjuangan Demi Masa Depan yang Lebih Baik

Rabu, 5 November 2025 - 13:00

Antisipasi Puncak Bencana, Kolaboratif Polda dan Pemprov Sumsel Gelar Apel Siaga Hidrometeorologi

Selasa, 4 November 2025 - 11:55

Polres Pekalongan Ambil Langkah Humanis, Kakek 73 Tahun yang Tersesat Diantar Pulang ke Semarang Naik Kereta

Selasa, 4 November 2025 - 11:43

Satlantas Polres Pekalongan Sediakan Loket Khusus Lansia dan Ibu Hamil

Selasa, 4 November 2025 - 07:41

RSUD Rejang Lebong Tingkat Kan Layanan Mutu fasilitas Dengan Merenovasi Gedung

Selasa, 4 November 2025 - 06:33

Wartawan Mitramabesnews.com Apresiasi Kinerja Kapolres Toba AKBP Vinsensius Jimmy Parapaga, S.I.K. Menutup Perjudian Meja Tembak Ikan, Toba Sumut

Berita Terbaru