Bapas Surakarta Mantapkan Penyusunan LKJiP dan Kalender Kerja Anggaran 2025 di Rapat Koordinasi

- Penulis

Jumat, 11 Oktober 2024 - 04:38

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MMN.COM ” Surakarta; Bapas Kelas I Surakarta diwakili oleh Kepala Urusan Keuangan, Operator RKA-K/L, dan Operator LKJiP mengikuti kegiatan Supervisi Tindak Lanjut Rencana Penarikan Dana dan Kalender Kerja Pagu Alokasi Anggaran TA 2025 serta Pendampingan Penyusunan LKJiP di Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Wonosobo, Kamis(10/10). Kegiatan ini juga mencakup evaluasi kinerja atas percepatan Rencana Aksi TA 2024.

Acara dimulai dengan sambutan dari Bapak Dedi Hartono, Kepala Sub Bagian Program dan Pelaporan, yang dilanjutkan dengan pendampingan oleh peneliti dari Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah. Dalam sesi ini, peserta memperoleh pendampingan terkait penyusunan LKJiP yang harus sesuai dengan Permen PAN&RB No. 53 Tahun 2014, serta perbaikan pohon kinerja melalui penambahan volume RO dan penyesuaian penanggung jawab.

Baca Juga:  PALI – Dalam Semangat Kebersamaan Dan Kekeluargaan Di Bulan Suci Ramadan,

Selain itu, dibahas pula Rencana Penarikan Dana dan Kalender Kerja, di mana target penyerapan anggaran untuk belanja barang non-operasional diatur mulai dari 15% pada Triwulan I hingga 100% pada Triwulan IV. Untuk belanja barang operasional, targetnya dimulai dari 25% pada Triwulan I hingga mencapai 100% pada Triwulan IV.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebagai tindak lanjut, Bapas Surakarta akan menyusun LKJiP sesuai dengan ketentuan yang berlaku serta melaksanakan kegiatan berdasarkan Rencana Penarikan Dana yang telah disusun untuk mencapai target kinerja yang optimal.

Editor ( S M )

Berita Terkait

Bentuk Apresiasi, Kapolres Nagan Raya Berikan Penghargaan kepada Anggota Berprestasi
Hujan Tak Surutkan Semangat Warga, Personel Polres Nagan Raya Tetap Siaga Amankan Acara Jalan Sehat Acara HUT Ke 23 Kabupaten Nagan Raya
Kapolres Nagan Raya Ikut kegiatan Jalan Sehat Bareng Forkopimda dan Warga, Rayakan HUT Kabupaten Nagan Raya ke 23.
Kapolres Nagan Raya Bersama Forkopimda Laksanakan Doa Bersama Memperingati HUT ke 23 Kabupaten Nagan Raya
Polsek Makarti Jaya Ringkus Pelaku Curat Dan 1 Pelaku Lainnya Masih DPO
Gelar Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan, Polres Banyuasin Tindak Pelanggar Lalulintas Dan Temukan Kendaraan Membawa Minyak Ilegal
Polsek Tanah Abang Gelar KRYD, Tegas Tindak Pelanggaran Dan Ciptakan Situasi Kondusif
Polsek Penukal Abab Gelar Razia Terpadu UKL 4, Tegur 25 Pengendara Dalam Upaya Cegah 3C Dan Pekat
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 21 Juli 2025 - 00:53

KCP Perum Bulog Indramayu, Luncurkan Bansos Beras, di Desa Sidamulya Kec.Bongas

Minggu, 20 Juli 2025 - 00:04

Satuan Intelkam Polres Tulang Bawang Menerima Penyerahan Senpi Ilegal dan Amunisi Aktif, AKP Dartiyo Santiko SH.MH. Berikan Apresiasi

Sabtu, 19 Juli 2025 - 05:53

Aroma Kurang Sedap Menyeruak Dari Balai Desa Mekarsari Kecamatan Patrol Indramayu, Ada Apa ?

Jumat, 18 Juli 2025 - 12:30

Jumat Berkah, Prajurit Yonarmed 1 Kostrad Berbagi Kepada Masyarakat

Jumat, 18 Juli 2025 - 09:59

Diduga Ada Kejanggalan, Kelurga Pasien Mendatangi RSUP Karyadi Semarang

Jumat, 18 Juli 2025 - 05:38

Disperpa Kota Magelang Dorong Kaum Muda jadi Petani Milenial  

Kamis, 17 Juli 2025 - 17:22

PT Taipan Asri Internasional tak Miliki Izin Lingkungan serta Nunggak Pajak PBB 1,197 Milyar, diduga dibekingi Oknum TNI AU

Kamis, 17 Juli 2025 - 12:53

Bina Fisik Prajurit, Yonarmed 1 Kostrad Laksanakan Lari dan Sirkuit Training

Berita Terbaru