Acep Purnama Lantik 275 Pejabat Hasil Mutasi, 4 Diantaranya Hasil Open bidding

- Penulis

Kamis, 23 November 2023 - 12:54

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kuningan, Jabar mitramabesnews.com – Bupati Kuningan, H. Acep Purnama, SH, MH, melantik dan mengambil sumpah/janji jabatan pengangkatan Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Pejabat Administrasi dan Pejabat Fungsional di Lingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Kuningan. Acara ini diselenggarakan di Graha Sajati BKPSDM Kabupaten Kuningan, Kamis (23/11/2023).

Sebanyak 275 orang dilantik dalam acara ini, termasuk 4 orang yang diangkat melalui proses open bidding untuk menempati Jabatan Tinggi Pratama . Adapun 4 jabatan tersebut antara lain Staf Ahlí Bupati Bidang Pembangunan, Ekonomi dan Keuangan dijabat oleh Purwadi Hasan Darsono, S.Hut, M.Sc., Staf Ahli Bupati Bidang Kemasyarakatan dan SDM dijabat oleh dr. H. Edi Martono, MARS., Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Daerah dijabat oleh Toni Kusumanto, AP., M.Si., Asisten Perekonomian dan Pembangunan Sekretariat Daerah dijabat oleh H. Deden Kurniawan Sopandi, A.Ks., M.Si. dan 271 orang Pengangkatan dan Alih Tugas Jabatan Administrasi dan Jabatan Fungsional. Mereka semua berpakaian sipil lengkap (PSL) dan Peci Nasional, menunjukkan komitmen mereka terhadap tugas dan tanggung jawab yang baru.

Dalam sambutanya Bupati Kuningan H. Acep Purnama, SH.MH mengingatkan, kepada para pejabat yang baru dilantik tentang pentingnya integritas dan dedikasi dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab mereka.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saya mengingatkan kepada semua pejabat yang baru dilantik hari ini, bahwa integritas dan dedikasi adalah kunci utama dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab. Mari kita bekerja keras dan bekerja cerdas untuk melayani masyarakat dan membangun Kabupaten Kuningan,” ujar Bupati Kuningan.

Baca Juga:  Polisi tetapkan 6 orang kelompok anarko sebagai tersangka dalam aksi mayday rusuh di Semarang*

Bupati Kuningan juga berharap, dengan pelantikan ini, Pemerintah Daerah Kabupaten Kuningan dapat lebih efektif dan efisien dalam melayani masyarakat.

Kades Sufyanto Desa Tugu Kidul Selenggarakan Pesta Adat Sedekah Bumi

Pemdes Cilandak Gelar Acara Lelang Sewa Tanah Ex Pangonan Tahun 2023

Ketua YLBH Petani Indramayu, Heriyanto,SH Angkat Bicara Putusan MK Pinal, Gibran Aman Sebagai Calon Wapres

Tersangka KDRT Tak Ditahan, Korban KDRT Di Padang Lawas Minta Perlindungan Hukum Ke Kejati Sumut dan Ketua PT Medan

Saya berharap, dengan pelantikan ini, kita dapat lebih efektif dan efisien dalam melayani masyarakat. Mari kita bersama-sama bekerja keras untuk membangun Kabupaten Kuningan yang lebih baik,” harapnya.

Atas nama pribadi dan pemerintah daerah, saya mengucapkan selamat kepada saudara-saudara yang baru diambil sumpah dan dilantik dalam jabatan pimpinan tinggi pratama, jabatan administrasi dan jabatan fungsional, saudara-saudara adalah orang terpilih yang diberi amanah untuk duduk dalam jabatan, saya percaya saudara akan memegang teguh dan melaksanakan sumpah yang telah diikrarkan dengan sebaik-baiknya”, ucap Bupati Kuningan.

Lebih lanjut Bupati Kuningan menyampaikan bahwa mutasi kali ini sudah sesuai dengan kebutuhan dan berdasarkan evaluasi kinerja dan kompetensi yang dimiliki, berkaryalah dengan penuh kreasi dan inovasi untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat.

Selanjutnya para pejabat yang dilantik membacakan pakta integritas oleh Toni Kusumanto, AP., M.Si. yang sekarang menjabat sebagai Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Daerah dan diikuti oleh seluruh peserta yang dilantik.

(Moris)

Berita Terkait

Upacara Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2025 di Mapolres Sumbulussalam,Langsung dipimpin oleh Kapolres 
Pencarian Dua Mahasiswa Polindra yang Tenggelam di Sungai Cimanuk Masih Berlanjut
Semarak HUT Brimob ke-80, Danyon C Pelopor Lepas 564 Layang di Langit Nagan Raya
Oknum Tidak Bertanggung jawab, Memalsukan Facebook dan WhatsApp Bupati Nagan Raya ,Dr.Teuku Raja Keumangan,SH,MH
Brimob Polda Aceh Tunjukan Berbagi Kebaikan Yang Bertajuk Jum’at Berkah
Proyek TK Bubon Diduga Bermasalah: Konspirasi Tersembunyi di Balik Anggaran Fantastis?
Ratusan Personel Brimob Batalyon C Pelopor Jalani Pemeriksaan Kesehatan Berkala
Bakesbangpol Indramayu, Terdaftar 193 LSM dan Ormas Wujud Partisipasi Aktip Masyarakat
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 12:36

Masyarakat Palembang Bersatu Suarakan Dukungan untuk Palestina di Monumen Bersejarah

Minggu, 9 November 2025 - 12:02

Syahbudin Padank: Semangat Ulama dan Santri Adalah Jiwa Kepahlawanan Aceh Peringatan Hari Pahlawan Nasional di Tanah Rencong

Minggu, 9 November 2025 - 08:17

Truk Batubara Hancurkan Rumah Warga Panoban, Tanjung Jabung Barat: Tragedi di Tanjakan Cempedak!

Minggu, 9 November 2025 - 03:08

Kepemimpinan Visioner Bapak Sukri, S.Pd., M.M.: Membangun Tradisi Prestasi di SMA Negeri 1 Simpang Kiri

Kamis, 6 November 2025 - 08:59

Sosok Pemimpin Humanis, Kapolres Subulussalam Gelar Binrohtal Rutin untuk Wujudkan Personel Beriman dan Berintegritas

Kamis, 6 November 2025 - 07:48

Jalan Cor Bukit Rahma Residence 2 Rusak Parah — Warga Geram, Desak Pihak Casa Catania Buat Perjanjian Tertulis!

Kamis, 6 November 2025 - 02:53

Gudang BBM Ilegal bebas beroperasi tanpa hambatan di jalan Muchtar Saleh penegakan hukum polres Ogan Ilir Disorot

Rabu, 5 November 2025 - 01:51

Kaperwil 1kabar.com Aceh Syahbudin Padang Tegaskan: Kebebasan Pers Tak Boleh Dibungkam!”

Berita Terbaru