Guna Memupuk rasa Persaudaraan dan Kebersamaan, MI PUI Ciluwuk 2 Laksanakan Tamasya Bersama

- Penulis

Jumat, 21 Juni 2024 - 12:22

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

KUNINGAN | Mitramabesnews.com

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Setelah satu minggu melaksanakan Ujian Semester Akhir tahun 2023-2024 serta penilaian Akhir tahun Semester Genap, MI PUI Ciluwuk 2 Desa Kalimanggis Kulon Kecamatan Kalimanggis melaksanakan kegiatan Tamasya bersama bertempat di lokasi Wisata Zam -zam Pool. Kamis (10/6/2024).

 

Kepala Sekolah MI PUI Ciluwuk 2 Bapak Uung Abdusy Syukur. S.Pd.I menyampaikan, bahwa Kegiatan bertamasya bersama ini dilaksanakan bertujuan untuk meningkatkan rasa kekeluargaan dan keakraban sesama siswa, serta merefres pikiran para siswa karena sudah 6 bulan mengikuti pelajaran di sekolah dan ditambah dengan ujian kurang lebih satu minggu lamanya. Ujarnya

 

Kepsek Uung juga menambahkan, selain itu juga kegiatan ini merupakan Program kegiatan tahunan MI PUI Ciluwuk 2, kegiatan ini juga di ikuti oleh kepala sekolah para guru dan orang tua siswa dari kelas 1 sampaikan kelas 6, kegiatan ini bertujuan untuk ajang silaturahmi diri dari pihak sekolah dengan para orang tua siswa. Ungkapnya

Baca Juga:  Polda Sumsel laksanakan Sidang Terbuka Kelulusan Akhir Penerimaan Calon Bintara dan Tamtama Polri T.A.2024. Di Gedung Golden Sriwijaya

 

Dikatakan Kepsek Uung, sebelumnya MI PUI Ciluwuk 2 pada hari Rabu tanggal 19 Juni 2024 mengadakan pelepasan dan penampilan – penampilan siswa kelas 6. Kemudian di hari Jumat tanggal 21 Juni merupakan agenda penutupan di tahun 2023-2024 di lanjut dengan pembagian hadiah piagam dan tropi bagi siswa siswi yang berprestasi di tahun ajaran 2023-2024. Katanya

 

Lebih lanjut Kepsek Uung Abdusy Syukur .S.Pd menyampaikan, untuk memasuki tahun ajaran 2024-2025 semua siswa diliburkan dari tanggal 24 Juni sampai dengan 14 Juli 2024.

 

Beliau juga menyampaikan ucapan terimakasih untuk para orang tua wali murid yang telah berpartisipasi dan memberikan izin untuk anak-anak ikut dalam kegiatan Tamasya bersama ini, beliau juga berharap dengan adanya kegiatan seperti ini dapat memupuk rasa persaudaraan dan kebersamaan di dalam keluarga besar MI PUI Ciluwuk 2. Pungkasnya

 

 

(Moris)

Berita Terkait

Idul Adha 1446 H: YAQINDO Berbagi untuk Yatim dan Dhuafa di Magelang
HIDAYATUL MUSLIMIN MENGGELAR KEGIATAN HAFLAH AKHIRUSSANAH ANGKATAN KE-11, Ke-V & Ke-2 SEKALIGUS PENGAJIAN AKBAR
A-PPI Magelang Raya Tasyarufkan Daging Kurban di Hari Tasrik
MENGHADAPI MUSIM KEMARAU, PT. BCM BERGEGAS MINIMALISIR POLUSI DEBU BATUBARA
MENGHADAPI MUSIM KEMARAU, PT. BCM BERGEGAS MINIMALISIR POLUSI DEBU BATUBARA
Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Wujudkan Lingkungan Sehat di Perbatasan
Muhammadiyah Ranting Gunungpring Sembelih 77 Ekor Hewan Kurban
ADA APA DENGAN KADINKES BANYUASIN GUNAKAN NIP BODONG
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 8 Juli 2025 - 14:02

Satlantas Polres Tanggamus Gencar Sosialisasikan Bahaya ODOL di PT Aqua Tirta Investama

Selasa, 8 Juli 2025 - 12:53

Polres Rejang Lebong Mengamankan 9 orang Terkait Penyalahgunaan dan Peredaran Narkotika

Selasa, 8 Juli 2025 - 07:20

Direktur Utama Arsari Group Hashim Djojohadikusumo resmikan pabrik karet di Aceh Barat

Selasa, 8 Juli 2025 - 05:04

Patroli Perintis Presisi Sat Samapta Polres Ogan Ilir Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Selasa, 8 Juli 2025 - 03:51

SAT SAMAPTA POLRES PALI GELAR PATROLI PERINTIS PRESISI, JAGA KEAMANAN DI SEKITAR BANK DAN KOMPERTA

Selasa, 8 Juli 2025 - 03:49

Massa Menuntut Keadilan Dan Kepastian Hukum Yang Berlandaskan Undang-Undang Hak Guna Usaha (UU HGU) Tentang Perkebunan

Selasa, 8 Juli 2025 - 02:56

Antisipasi Gangguan Kamtibmas,Polsek Talang Ubi Gelar KRYD

Selasa, 8 Juli 2025 - 01:29

Polsek Lambu Kibang Lakukan Pengamanan Kegiatan Pengesahan Warga PSHT di Gedung Pusdiklat PSHT Tiyuh Indraloka satu Way Kenanga

Berita Terbaru