Dimutasinya Dua Dokter Spesialis RSUD Kualatungkal Menuai Kritikan Tokoh Masyarakat

- Penulis

Selasa, 4 Juni 2024 - 04:32

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

KUALATUNGKAL, Mitramabesnews.Com – Viralnya pemberitaan mutasi sepihak Dua Dokter Spesialis yang telah lama mengabdi di RSUD KH. Daud Arif Kualatungkal sebagai ASN ke RSUD Suryah Khairuddin Merlung menjadi sorotan Tokoh Masyarakat Tungkal Ilir.

Kms. Bujang Azhari yang akrab dipanggil Bujang Dewo saat diminta tanggapan melalui Aplikasi WhatsApp (WA) pribadinya menyayangkan tindakan sepihak yang diambil manajemen RSUD Kualatungkal, Minggu (02/06/2024).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tentu kita sangat menyayangkan tindakan mutasi sepihak oleh manajemen RSUD terhadap Kedua Dokter Spesialis tersebut, mestinya manajemen dan Bupati memanggil dan untuk meminta klarifikasi kepada Keduanya terlebih dahulu,” tutur Bujang Dewo.

Dikatakannya juga bahwa Kedua Dokter tersebut merupakan aset daerah, yang mana keahliannya sangat dibutuhkan di RSUD Daud Arif yang merupakan Rumah Sakit Induk di Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

Baca Juga:  Polsek Talang Ubi Gelar KRYD Komitmen Polri Dalam Menjaga Keamanaan Dan Ketertiban Masyarakat

“Demi kemanusiaan dan Kedua dokter merupakan aset daerah bahkan nasional yang sangat dibutuhkan oleh seluruh masyarakat Tanjung Jabung Barat,” ungkap Pria bersahaja ini.

Bujang Dewo juga mengkwatirkan maraknya pemberitaan secara sepihak dapat mencemarkan nama baik kedua dokter.

“Dikarenakan banyak berita hanya sepihak saya khawatir nama baik merek tercemar dan terindikasi pembunuhan Karakter. Maka dengan pemberitaan yang seimbang agar publik yang menilai mana yang benar dan mana yang salah,” pungkasnya.  (Azman)

Berita Terkait

SWI ACEH kecam Keras Penyerangan Terhadap Jurnalis dan Pengurus  IWOI di Aceh Besar
Pemkab Nagan Raya Siapkan Aneka Kegiatan Kemasyarakatan, Menyambut Hari Jadi Ke 23 Tahun
Pelihara Moril, Danyonarmed 1 Kostrad Berikan Jamdan dan Penghargaan Prajurit Berprestasi
Warga Meminta Bupati Nagan Raya Segera Teken Komitmen Dana CSR 2025
Ribuan Umat Buddha Ikuti Puja Yatra, Polresta Magelang Fokus Amankan Prosesi
LANSIA DI PEKALONGAN TERANCAM KEHILANGAN RUMAH. SERTIFIKAT DIGADAI HINGGA DIJUAL OLEH MANTAN MENANTU
HIMAPALI Sumsel Gelar Pelantikan dan Seminar di DPRD PALI: Momentum Sinergi Mahasiswa dan Pemerintah
Gorong-Gorong di Desa Drunten Kulon Kecamatan Gabus Wetan Ambruk, Warga Khawatir Banjir
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 8 Juli 2025 - 05:04

Patroli Perintis Presisi Sat Samapta Polres Ogan Ilir Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Selasa, 8 Juli 2025 - 04:59

Satlantas Polres PALI Gelar “Polantas Menyapa” Ngopi Bareng Sopir

Selasa, 8 Juli 2025 - 03:51

SAT SAMAPTA POLRES PALI GELAR PATROLI PERINTIS PRESISI, JAGA KEAMANAN DI SEKITAR BANK DAN KOMPERTA

Selasa, 8 Juli 2025 - 02:56

Antisipasi Gangguan Kamtibmas,Polsek Talang Ubi Gelar KRYD

Selasa, 8 Juli 2025 - 01:29

Polsek Lambu Kibang Lakukan Pengamanan Kegiatan Pengesahan Warga PSHT di Gedung Pusdiklat PSHT Tiyuh Indraloka satu Way Kenanga

Selasa, 8 Juli 2025 - 01:26

Pastikan Kamseltibcarlantas Kondusif, Satlantas Polres Pesawaran Amankan Jalur Wisata Pesisir

Senin, 7 Juli 2025 - 13:48

DPRD PALI Serap Aspirasi Warga Penukal Dalam Reses Tahap II Tahun 2025

Senin, 7 Juli 2025 - 13:45

Pengamanan Ketat Warnai Penutupan Kegiatan HIMAPALI Sumsel 2025 Di DPRD PALI

Berita Terbaru