Pemkab Cirebon Fokuskan 7 Prioritas Pembangunan pada 2025

- Penulis

Kamis, 28 Maret 2024 - 08:56

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KABUPATEN CIREBON – Mitramabesnews.com Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK), Dharma Wanita Persatuan (DWP) dan Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Kabupaten Cirebon menggelar Bazar Ramadan di halaman Pendopo Bupati Cirebon, Selasa (26/3/2024).

 

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketua TP PKK Kabupaten Cirebon, Dra. Hj. Nunung Roosmini mengatakan, selain pertemuan rutin bulanan, di momen bulan puasa ramadan ini pihaknya juga mengadakan bazar.

 

Diharapkan, kegiatan bazar ini agar dilaksanakan dengan sebaik-baiknya, karena hal ini penting dalam rangka memenuhi kebutuhan pokok, serta untuk meningkatkan peranan UMKM di Kabupaten Cirebon.

 

“Kami ucapkan terima kasih dan memberikan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada panitia dan penyelenggara, karena sudah mempersiapkan segala sesuatunya, sehingga Bazar Ramadan ini bisa terlaksana dengan baik,” ujar Nunung dikutip dari sambutannya.

 

Sedangkan, Ketua DWP Kabupaten Cirebon, Hj. Ella Komalasari Hilmy Riva’i mengatakan, kegiatan Bazar Ramadan ini dimaksudkan untuk menyediakan kebutuhan para ibu-ibu, terutama untuk kebutuhan selama bulan Ramadan.

Baca Juga:  Asbes Kantor Desa Cengkering Pekan Sudah Rusak dan Tidak Layak Pakai, Jadi Sorotan Publik Kec.Medang Deras Kab.Batu Bara SUMUT

 

Dengan adanya Bazar Ramadan ini juga, diharapkan dapat memperkenalkan produk-produk UMKM dari Kabupaten Cirebon.

 

“Mudah-mudahan dengan kesempatan ini, semua pelaku usaha, khususnya UMKM Kabupaten Cirebon, mempunyai peluang untuk bisa dikenal oleh masyarakat luas,” kata Ella.

 

Pihaknya juga mengucapkan banyak terima kasih kepada perangkat daerah, lanjut Ella, khususnya yang telah menyediakan beras murah, sehingga mereka (ibu-ibu) bisa membeli bahan pokok lebih murah dibandingkan dengan harga di pasar.

 

“Alhamdulillah, keseluruhan ada sekitar 70an stand yang ada di Bazar Ramadan ini. Harapannya, semoga UMKM kedepan semakin lebih maju, khususnya di Kabupaten Cirebon. Sehingga Kabupaten Cirebon juga dapat maju melalui UMKMnya,” pungkasnya

 

Wahid s

Berita Terkait

Upacara Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2025 di Mapolres Sumbulussalam,Langsung dipimpin oleh Kapolres 
Sekolah Menengah Umum akan Segera Hadir di Beutong Ateuh Banggalang
Pencarian Dua Mahasiswa Polindra yang Tenggelam di Sungai Cimanuk Masih Berlanjut
Masyarakat Palembang Bersatu Suarakan Dukungan untuk Palestina di Monumen Bersejarah
Syahbudin Padank: Semangat Ulama dan Santri Adalah Jiwa Kepahlawanan Aceh Peringatan Hari Pahlawan Nasional di Tanah Rencong
Truk Batubara Hancurkan Rumah Warga Panoban, Tanjung Jabung Barat: Tragedi di Tanjakan Cempedak!
Kepemimpinan Visioner Bapak Sukri, S.Pd., M.M.: Membangun Tradisi Prestasi di SMA Negeri 1 Simpang Kiri
Semarak HUT Brimob ke-80, Danyon C Pelopor Lepas 564 Layang di Langit Nagan Raya
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 12:36

Masyarakat Palembang Bersatu Suarakan Dukungan untuk Palestina di Monumen Bersejarah

Minggu, 9 November 2025 - 12:02

Syahbudin Padank: Semangat Ulama dan Santri Adalah Jiwa Kepahlawanan Aceh Peringatan Hari Pahlawan Nasional di Tanah Rencong

Minggu, 9 November 2025 - 08:17

Truk Batubara Hancurkan Rumah Warga Panoban, Tanjung Jabung Barat: Tragedi di Tanjakan Cempedak!

Minggu, 9 November 2025 - 03:08

Kepemimpinan Visioner Bapak Sukri, S.Pd., M.M.: Membangun Tradisi Prestasi di SMA Negeri 1 Simpang Kiri

Kamis, 6 November 2025 - 08:59

Sosok Pemimpin Humanis, Kapolres Subulussalam Gelar Binrohtal Rutin untuk Wujudkan Personel Beriman dan Berintegritas

Kamis, 6 November 2025 - 07:48

Jalan Cor Bukit Rahma Residence 2 Rusak Parah — Warga Geram, Desak Pihak Casa Catania Buat Perjanjian Tertulis!

Kamis, 6 November 2025 - 02:53

Gudang BBM Ilegal bebas beroperasi tanpa hambatan di jalan Muchtar Saleh penegakan hukum polres Ogan Ilir Disorot

Rabu, 5 November 2025 - 01:51

Kaperwil 1kabar.com Aceh Syahbudin Padang Tegaskan: Kebebasan Pers Tak Boleh Dibungkam!”

Berita Terbaru