Tim Polres Macan Suban Gerbek Sabung Ayam Penghuni Kabur Kocar Kacir

- Penulis

Senin, 24 Maret 2025 - 08:08

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rejang Lebong ( Bengkulu ) MitramabesNews.Com – Polres Rejang Lebong, bersama Tim Opsnal Macan Suban, telah melakukan penggerebekan terhadap tempat yang diduga digunakan untuk kegiatan judi sabung ayam. Penggerebekan tersebut dilakukan berdasarkan laporan dari masyarakat yang merasa terganggu dengan kegiatan judi sabung ayam yang berlangsung hingga tengah malam.

Menurut Kapolres Rejang Lebong AKBP Eko Budiman yang disampaikan Kasi Humas AKP S Simanjuntak, penggerebekan tersebut dilakukan Sabtu, 22 Maret 2025, sekitar pukul 23.30 WIB. Tim Opsnal Unit Pidum Sat Reskrim Polres Rejang Lebong telah melakukan penggerebekan terhadap tempat yang diduga digunakan untuk kegiatan judi sabung ayam di Gang Persaudaraan, Kelurahan Jalan Baru, Kecamatan Curup, Kabupaten Rejang Lebong

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Saat dilakukan penggerebekan, para pelaku berhasil melarikan diri. Namun, tim Opsnal telah mengamankan beberapa barang bukti, termasuk tiga unit sepeda motor, satu buah terpal warna merah, satu buah busa (geber) warna hijau, dan lima ekor ayam,” jelas Kasi Humas.

Baca Juga:  PATROLI PERINTIS PRESISI POLRES PALI CIPTAKAN RASA AMAN DI AKHIR PEKAN

Lebih lanjut Identitas pemilik tempat yang diduga digunakan untuk kegiatan judi sabung ayam adalah seorang pria berusia 50 tahun dan berdomisili di Gang Persaudaraan, Kelurahan Jalan Baru, Kecamatan Curup, Kabupaten Rejang Lebong. Namun, sampai saat ini, pemilik tempat tersebut belum pulang ke rumah dan diduga melarikan diri.

 

Sementara itu Kapolres Rejang Lebong memberikan peringatan kepada masyarakat bahwa tidak akan memberi ruang untuk melaksanakan perjudian sabung ayam ataupun perjudian lainnya. Polres Rejang Lebong akan terus berantas perjudian demi kenyamanan masyarakat Kabupaten Rejang Lebong.

“Masyarakat diimbau untuk tidak takut memberikan informasi kepada Polres Rejang Lebong tentang adanya perjudian apapun. Nama dan identitas warga akan dilindungi,” pungkasnya ( YT )

Berita Terkait

Ops Sikat II Musi 2025, Jatanras Polda Sumsel Tangkap Dua Pelaku Curanmor di Banyuasin
Polda Sumsel Teguhkan Nilai Kepahlawanan di Tengah Hujan Rintik Ziarah Nasional 2025
Antisipasi Puncak Bencana, Kolaboratif Polda dan Pemprov Sumsel Gelar Apel Siaga Hidrometeorologi
RSUD Rejang Lebong Tingkat Kan Layanan Mutu fasilitas Dengan Merenovasi Gedung
Diduga Masyarakat Tanjung Baru Jadi Korban Pemukulan Oknum Sat Pol PP Ogan Ilir Saat Rapat Tengah Berlangsung
Diduga Gudang BBM Ilegal Berdiri Kokoh Nampak Jelas Dari Jalan Besar Ibul Pemulutan Seakan Kebal Hukum
Pemkab PALI Panggil Seluruh Pengusaha Bupati Komitmen Membangun Daerah
“Diamnya Kapolres Muba di Tengah Kasus Minyak Ilegal, Tanda Lemahnya Komando Penegakan Hukum?”
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 04:59

Ops Sikat II Musi 2025, Jatanras Polda Sumsel Tangkap Dua Pelaku Curanmor di Banyuasin

Senin, 10 November 2025 - 00:14

Bhabinkamtibmas Turun Tangan, SPM Rental Pekalongan Ditemukan di Desa Kulu.

Minggu, 9 November 2025 - 14:59

Ari Saputra,Ucapkan Selamat Hari Pahlawan ,Mari wujudkan nilai perjuangan Demi Masa Depan yang Lebih Baik

Rabu, 5 November 2025 - 13:00

Antisipasi Puncak Bencana, Kolaboratif Polda dan Pemprov Sumsel Gelar Apel Siaga Hidrometeorologi

Selasa, 4 November 2025 - 11:55

Polres Pekalongan Ambil Langkah Humanis, Kakek 73 Tahun yang Tersesat Diantar Pulang ke Semarang Naik Kereta

Selasa, 4 November 2025 - 11:43

Satlantas Polres Pekalongan Sediakan Loket Khusus Lansia dan Ibu Hamil

Selasa, 4 November 2025 - 07:41

RSUD Rejang Lebong Tingkat Kan Layanan Mutu fasilitas Dengan Merenovasi Gedung

Selasa, 4 November 2025 - 06:33

Wartawan Mitramabesnews.com Apresiasi Kinerja Kapolres Toba AKBP Vinsensius Jimmy Parapaga, S.I.K. Menutup Perjudian Meja Tembak Ikan, Toba Sumut

Berita Terbaru