Begini Kata Pihak Kemenag Kabupaten Pemalang Soal Dugaan Pencabulan di MI Moga, APPI Pemalang Turut Menyoroti

- Penulis

Jumat, 21 Februari 2025 - 13:09

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemalang, mitramabesnews.com – Hari demi hari waktu terus berjalan dengan kepastian, namun berbanding terbalik dengan berjalannya waktu penyelesaian peristiwa memilukan di lingkungan Pembinaan Madrasah Kementerian Agama Kabupaten Pemalang, tepatnya di lingkungan Madrasah Ibtidaiyah Dewi Masyithoh 01 (MI MD 01) Moga.

Seperti diberitakan sebelumnya, terkait ada dugaan perbuatan cabul dari seorang oknum guru MFB terhadap siswinya di ruang kelas MI DM 01 Moga. Sudah sebulan lebih para orang tua siswi menunggu langkah kongkret dari hasil pengaduannya kepada Kepala Sekolah.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pasalnya hingga berita ini diturunkan keinginan para orang tua diduga belum terpenuhi, yaitu ingin dipertemukan antara oknum yang diduga pelaku dengan para orang tua siswi korban, yang disinyalir berjumlah 7 (tujuh) siswi.

Awak media mitramabesnews.com menyambangi Kantor Kementerian Agama Kabupaten Pemalang dan ditemui Kasi Pendidikan Madrasah, Habib Munandar Nasution, S.H. Saat dikonfirmasi perihal ada dugaan peristiwa yang mencoreng dunia pendidikan yang berbasis agama ini, pihaknya terkejut karena belum tahu ada dugaan kejadian yang tidak semestinya di MI DM 01 Moga.

Baca Juga:  SWI ACEH kecam Keras Penyerangan Terhadap Jurnalis dan Pengurus  IWOI di Aceh Besar

Saya, ujar dia, baru tahu perihal ini karena sejak Januari hingga saat ini tidak ada laporan masuk dari MI DM 01 Moga. Coba nanti kami akan klarifikasi tentang kebenaran peristiwanya dan mencoba mencari keberadaan yang bersangkutan. “Mengenai sanksi administrasi terhadap lembaganya, tunggu perkembangan,” tukasnya.

Hal senada disampaikan Satriyo, Ketua Assosiasi Pewarta Pers Indonesia (APPI) DPD Kabupaten Pemalang. Pihaknya merasakan keprihatinan yang mendalam sejak mendengar kisah pilu di salah satu lembaga pendidikan yang berbasis Agama ini. “Tidak terbayangkan perasaan kedua orang tua para siswi Madrasah Ibtidaiyah DM-01, kami akan ikut mendorong dan memantau agar masalah ini segera berakhir,” ujarnya sambil menghela nafas.

Ditambahkan pula pernyataan dari salah seorang aktifis  di wilayah Kecamatan Moga yang enggan disebutkan identitasnya. Dirinya pun merasakan keprihatinannya atas cerita yang memilukan ini. “Semoga Dinas atau Kementerian terkait dapat segera mencari solusinya,” tutupnya penuh harap.

 

Berita Terkait

Upacara Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2025 di Mapolres Sumbulussalam,Langsung dipimpin oleh Kapolres 
Sekolah Menengah Umum akan Segera Hadir di Beutong Ateuh Banggalang
Pencarian Dua Mahasiswa Polindra yang Tenggelam di Sungai Cimanuk Masih Berlanjut
Masyarakat Palembang Bersatu Suarakan Dukungan untuk Palestina di Monumen Bersejarah
Syahbudin Padank: Semangat Ulama dan Santri Adalah Jiwa Kepahlawanan Aceh Peringatan Hari Pahlawan Nasional di Tanah Rencong
Truk Batubara Hancurkan Rumah Warga Panoban, Tanjung Jabung Barat: Tragedi di Tanjakan Cempedak!
Kepemimpinan Visioner Bapak Sukri, S.Pd., M.M.: Membangun Tradisi Prestasi di SMA Negeri 1 Simpang Kiri
Semarak HUT Brimob ke-80, Danyon C Pelopor Lepas 564 Layang di Langit Nagan Raya
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 12:36

Masyarakat Palembang Bersatu Suarakan Dukungan untuk Palestina di Monumen Bersejarah

Minggu, 9 November 2025 - 12:02

Syahbudin Padank: Semangat Ulama dan Santri Adalah Jiwa Kepahlawanan Aceh Peringatan Hari Pahlawan Nasional di Tanah Rencong

Minggu, 9 November 2025 - 08:17

Truk Batubara Hancurkan Rumah Warga Panoban, Tanjung Jabung Barat: Tragedi di Tanjakan Cempedak!

Minggu, 9 November 2025 - 03:08

Kepemimpinan Visioner Bapak Sukri, S.Pd., M.M.: Membangun Tradisi Prestasi di SMA Negeri 1 Simpang Kiri

Kamis, 6 November 2025 - 08:59

Sosok Pemimpin Humanis, Kapolres Subulussalam Gelar Binrohtal Rutin untuk Wujudkan Personel Beriman dan Berintegritas

Kamis, 6 November 2025 - 07:48

Jalan Cor Bukit Rahma Residence 2 Rusak Parah — Warga Geram, Desak Pihak Casa Catania Buat Perjanjian Tertulis!

Kamis, 6 November 2025 - 02:53

Gudang BBM Ilegal bebas beroperasi tanpa hambatan di jalan Muchtar Saleh penegakan hukum polres Ogan Ilir Disorot

Rabu, 5 November 2025 - 01:51

Kaperwil 1kabar.com Aceh Syahbudin Padang Tegaskan: Kebebasan Pers Tak Boleh Dibungkam!”

Berita Terbaru